DigiPOS Aja!
  • 4.6

DigiPOS Aja!

  • Versi Terbaru
  • Telkomsel

Aplikasi resmi reseller Telkomsel untuk menjual Pulsa, dan Data.

Tentang aplikasi ini

DigiPOS Aja! adalah platform Telkomsel yang menyediakan penjualan pulsa secara mudah dan cepat. Semua bisa dilakukan kapanpun dan dimanapun.

DigiPOS Aja! sangat cocok untuk anda yang akan melakukan penjualan pulsa perseorangan atau bahkan menjadi outlet.

Keuntungan menggunakan DigiPOS Aja!:
- Jasa Pengisian Pulsa yang Terpecaya
Kami sudah berpengalaman melayani jutaan transaksi, sehingga DigiPOS Aja! dapat disebut sebagai provider pengisian pulsa terpercaya.

- Transaksi Cepat dan Mudah
Kami selalu melakukan pembaharuan layanan, agar pelanggan dapat bertransaksi dengan mudah, kapanpun dan dimanapun.

- Tidak Membutuhkan Antrian atau Meninggalkan Rumah
Sekarang anda tidak perlu mengantri ataupun meninggalkan rumah hanya untuk mendaftar sebagai penjual pulsa, semua dalam genggaman. Langsung saja download aplikasi dan gunakan segera.

- Transaksi 24 Jam Online
Seluruh transaksi dapat dilakukan 24 jam.

- Sistem Bonus
Kami menghadirkan skema bonus dan loyalty untuk peningkatan transaksi anda

Kini Usaha Pulsa jadi Luar Biasa!

CATATAN:
Untuk registrasi reseller, diperlukan simcard/nomor Telkomsel aktif.

Versi DigiPOS Aja!